Indonesia Linux Conference (ILC) Tahun 2022

 

Call for Papers ILC 2022 Dibuka!!!

Punya topik seru untuk dibagikan di ILC 2022? Yuk langsung gas ajukan topikmu dan jadilah salah satu dari pemateri di ajang ILC 2022 yg akan digelar di Ponorogo, 8 Oktober nanti.

Detail ketentuan topik, silakan intip di:
https://ilc.opensuse.id/post/call-for-papers-ilc-2022-dibuka

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *